Bicara di Hadapan Rektor se-Rusia, Megawati Singgung Pembatasan Penggunaan AI
Rabu, 18 September 2024 – 18:51 WIB

Presiden kelima RI Megawati Soekarnoputri di St.Petersburg University (SPBU), Rusia, Rabu (18/9). Dokumentasi DPP PDIP
Diketahui, Megawati ketika berada di Rusia didampingi Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Bintang Puspayoga serta Guru Besar Fakultas Hubungan Internasional SPBU Connie Rahakundini Bakrie.
Terlihat juga yang turut mendampingi Megawati, Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Luar Negeri Ahmad Basarah, Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Kelautan dan Perikanan Rokhmin Dahuri Ismail, Anggota Dewan Pengarah Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Bambang Kesowo, dan Wakil Kepala BRIN Amarulla Octavian dan Wakil Kepala BPIP Rima Agristina.
Megawati juga tampak ikut ditemani sahabat Herman Herry, anggota DPR RI terpilih Samuel Wattimena. (ast/jpnn)
Presiden kelima RI Megawati Soekarnoputri mengingatkan tentang perlunya pembatasan terhadap penggunaan Artificial Intelligence (AI).
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Megawati Cs Gigit Jari, Pertamina Enduro Tembus Final Proliga 2025
- Bertemu Rektor Univesiti Malaya, Ibas: Pentingnya Sinergi Akademik Lintas Bangsa
- Live Streaming Final Four Proliga 2025 Seri Solo: Menanti Aksi Megawati
- Proliga 2025: Pelatih Gresik Buka Peluang Mainkan Megawati di Final Four Seri Solo
- Hadir Dengan Strategi Baru, Mekari Qontak Rilis 4 Paket Solusi
- MVGX dan BDO di Indonesia Luncurkan Solusi Laporan Keberlanjutan Berbasis AI