Brisia Jodie Syok Mobilnya Dibobol Maling, Laptop Hingga Tas Raib
Sabtu, 08 Januari 2022 – 21:58 WIB

Brisia Jodie. Foto: Universal Music Indonesia
Sebelumnya, Brisia Jodie mengabarkan mobilnya dibobol maling bermodus pecah kaca di tempat parkir.
Kejadian itu pertama kali diketahui oleh salah satu tim Brisia Jodie.
Kala itu, orang tersebut kembali ke mobil setelah mengantarkan Brisia ke lokasi syuting. Beberapa barang raib seperti laptop juga tas. (jlo/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Brisia Jodie syok mengetahui mobilnya dibobol maling di tempat parkir. Laptop hingga tas miliknya pun raib.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Tas Berisi Rp 350 Juta dalam Mobil Lenyap, Ini Pelajaran
- Pencuri Motor di Bekasi Ini Terekam CCTV, Ada yang Kenal?
- Sindikat Ganjal ATM Bobol Rp 100 Juta Milik Pensiunan Telkom, Begini Modus Pelaku
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya
- Heboh Kapolsek Palmatak Diduga Terima Setoran Pencurian, Ini Kata AKBP Ricky
- Pelaku Pencurian Identitas di Kota Bandung Ditangkap Polisi, Motifnya Bikin Geleng Kepala