Cerita Desi Guru PAUD yang jadi Marshal Sirkuit Mandalika
Rabu, 24 Mei 2023 – 23:00 WIB

Desi Harini saat bertugas menjadi marshal di Sirkuit Mandalika. Foto: Edi Suryansyah/JPNN.com
Menurut Desi, jam kerja menjadi marshal di Sirkuit Mandalika dari pagi hingga terbenam matahari.
"Saya sangat menikmati pekerjaan ini. Tidak terlalu melelahkan," ujarnya.
Desi siap jika diminta lagi menjadi marshal di Sirkuit Mandalika.
"Kapan pun saya diminta, selama dalam keadaan sehat, saya siap," katanya. (mcr38/jpnn)
Perempuan Pujut itu pun berharap Sirkuit Mandalika sering menggelar ajang balapan, dia siap dipanggil lagi jadi marshal.
Redaktur : Mufthia Ridwan
Reporter : Edi Suryansyah
BERITA TERKAIT
- Dukungan Motul di RC Motogarage x One3 Motoshop Trackday Experience
- Mandalika Trackday Experience 2025 Segera Digelar, Speed Enthusias Wajib Ikut
- GT World Challenge Asia 2025 Bakal Memperkuat Branding Indonesia di Mata Dunia
- GT Radial Jadi Official Tire di Subaru BRZ Super Series 2025
- Pertamina Gelar Program Pelatihan Pembalap Muda Indonesia Bersama VR46 Riders Academy
- Ride In Track Menawarkan Sensasi Jadi Pembalap Profesional di Sirkuit Mandalika