Cetak Sejarah, Ronaldo Memang Wow!
Sabtu, 08 Oktober 2016 – 20:13 WIB

Piala Dunia. Foto: UEFA
jpnn.com - AVEIRO - Cristiano Ronaldo berhasil menunjukkan tajinya ketika membantu Portugal membantai Andorra dengan skor 6-0 (2-0) pada lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018 di Aveiro Stadium, Sabtu (8/10) dini hari WIB.
Calon terkuat peraih Ballon d’Or itu berhasil menciptakan empat gol.
Gol tersebut masing-masing dia ciptakan pada menit kedua, empat, 47 dan 68.
Sementara itu, dua gol Portugal lainnya berhasil diciptakan Joao Cancelo pada menit ke-44 dan Andre Silva (86).
Menurut laman Sky Sports, Ronaldo untuk kali pertama bisa mencetak empat gol dalam satu pertandingan selama berseragam Portugal.
Kini, Ronaldo sudah berhasil mencetak 65 gol dalam 134 pertandingan bersama Portugal. (mg6/jos/jpnn)
Baca Juga:
AVEIRO - Cristiano Ronaldo berhasil menunjukkan tajinya ketika membantu Portugal membantai Andorra dengan skor 6-0 (2-0) pada lanjutan kualifikasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Nasib Persib Ditentukan Laga Persik vs Persebaya, Nick Kuipers Berharap pada Sang Mantan
- Dramatis! Golden State Warriors Jadi Tim Terakhir Masuk Semifinal NBA Playoffs
- Bayern Juara Bundesliga, Harry Kane Akhirnya Meraih Trofi Pertama
- Hari Ini Persib Bisa Menjadi Juara Liga 1 Tanpa Bertanding, tetapi Ada Syaratnya
- Rekor Mengerikan Seusai China Naik Podium Pertama Sudirman Cup 2025
- Persik Vs Persebaya: Paul Munster Bongkar Masalah Bajol Ijo