Curah Hujan Tinggi, 6 Desa di Sulteng Terendam Banjir
Minggu, 02 Februari 2025 – 13:15 WIB

Banjir merendam rumah warga di Desa Ogomatanang, Kabupaten Toli-Toli, Minggu (2/2/2025). (ANTARA/HO-BPBD Sulteng)
"Adapun sebanyak 22 KK dan 22 rumah warga terdampak banjir di Desa Taat, Buol. Empat KK mengungsi ke rumah keluarga," ujarnya.
Sementara itu, sebanyak 100 unit rumah warga dan 100 KK terdampak banjir rob di Desa Sausu Peore di Kabupaten Parigi Moutong.
Dia mengatakan kebutuhan mendesak warga terdampak, yakni sembako, normalisasi sungai dan pembuatan tanggul pemukiman dari abrasi pantai. (antara/jpnn)
Enam desa di Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) terendam banjir akibat curah hujan tinggi.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rob Melanda Pluit Penjaringan, Sejumlah Wilayah Ini Tergenang Air
- Jasad Bocah Diduga Korban Terkaman Buaya Ditemukan di Sungai Sangatta
- Sebut Banjir Kota Palu Gegara Tambang, ART Minta BPK Hitung Kerugian Kerusakan Lingkungan
- Hujan Petir Diperkirakan Melanda Sejumlah Wilayah Ini, Waspada!
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung