Daftar Perbandingan Laba BNI, BRI, BTN, dan Mandiri
Kamis, 15 Februari 2018 – 07:41 WIB

Ilustrasi Bank Mandiri. Foto: Ricardo/JPNN
Di sisi lain, BRI mampu mencetak pertumbuhan laba 10,7 persen menjadi Rp 29,04 triliun.
Baca Juga:
Laba itu didorong kemajuan bisnis kredit UMKM yang porsinya mencapai 74,6 persen dari total portofolio kredit BRI.
Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Wimboh Santoso menyatakan, masa-masa kredit macet meninggi akibat perlambatan ekonomi telah berakhir.
Sebelumnya, NPL industri perbankan sempat naik pada 2015 dan 2016. NPL perbankan pernah mencapai lebih dari 3,1 persen pada 2016. Tahun lalu NPL turun menjadi 2,6 persen.
’’Dari sisi pertumbuhan kredit dalam rencana bisnis bank (RBB), rata-rata mereka optimistis. Sebab, proyeksi pertumbuhan kreditnya double-digit 12,2 persen,’’ tuturnya. (rin/c22/sof)
Laba perbankan pelat merah makin besar. Misalnya, BNI yang membukukan Rp 13,62 triliun atau tumbuh 20,1 persen secara year-on-year (yoy) tahun lalu.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Bank Mandiri Catat Transaksi Digital Makin Meningkat
- BNI Emirates Travel Fair 2025 Hadir Dengan Berbagai Penawaran Menarik
- Bank Mandiri Perkuat Pilar Sosial Lewat Inisiatif Pendidikan Inklusif & Berkelanjutan
- Awal 2025 Bank Mandiri Tumbuh Sehat dan Berkelanjutan
- Melalui Optimasi AI, BNI Perkuat Komunikasi Digital BUMN
- Perluas Jangkauan Bisnis, Bank Mandiri Menghadirkan Kantor Cabang Alor