Dapatkah Kawasan Pecinan di Negara Barat Bertahan dari Pandemi Virus Corona?
Sabtu, 06 Juni 2020 – 16:37 WIB

Kawasan pecinan di Negara Barat sudah lebih dari 100 tahun lamanya mereka menjadi bagian dari Australia. Foto: ABC
Tidak hanya bisnis, kegiatan kebudayaan dan aktivitas di sekitar Kawasan Pecinan juga sangat terdampak.
"Setiap minggunya sekitar 1.000 anak sekolah datang mengunjungi museum pendidikan. Multikulturalisme adalah salah satu bagian kurikulum sekolah," ujar Mark Wang, CEO dari Museum Sejarah Warga China-Australia.
"Ini adalah [situasi] yang sulit untuk ditangani… kami harus menggunakan dana cadangan kami, berupa uang tunai untuk bertahan diri."

Kawasan pecinan di Negara Barat sudah lebih dari 100 tahun lamanya mereka menjadi bagian dari Australia
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Dunia Hari Ini: Pakistan Tuding India Rencanakan Serangan Militer ke Negaranya
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas
- Dunia Hari Ini: Siswa SMA Prancis Ditangkap Setelah Menikam Teman Sekelasnya
- Dunia Hari Ini: Gempa Bumi Berkekuatan 6,2SR Mengguncang Turkiye, 150 Warga Luka-luka