Dari Lelang, Bea Cukai Tanjung Emas Menyumbang Rp 9,4 Miliar untuk Negara

"Jumlah penerimaan negara yang diterima dari hasil lelang ini akan disetor seluruhnya ke kas negara," terangnya.
Dia menyampaikan kinerja yang baik tersebut tak lepas dari kerja sama yang solid antara Bea Cukai Tanjung Emas dan KPKNL Semarang.
“Kami senantiasa melakukan koordinasi dengan KPKNL Semarang terkait peruntukan barang yang menjadi milik negara maupun barang yang dinyatakan tidak dikuasai," ujarnya.
Toto menegaskan pelelangan menjadi pilihan utama sebelum dilakukan opsi pemusnahan, dalam hal ini KPKNL Semarang yang berhak menentukan.
"Pelelangan ini sebagai extra effort yang dilakukan Bea Cukai dalam rangka mengamankan penerimaan negara dan wujud sinergi antarinstansi dalam lingkup Kemenkeu One,” pungkas Toto. (mrk/jpnn)
Bea Cukai Tanjung Emas menyumbang Rp 9,4 miliar untuk negara dari pelaksanaan lelang yang dilaksanakan sepanjang tahun ini
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- Mahasiswi Undip Asal Magelang Tewas Bersimbah Darah di Kos, Polisi Ungkap Penyebab Kematian
- Polisi Buru Pengemudi Mazda CX-5 Penerobos Palang Tol Gayamsari Semarang
- Produksi Rokok Turun 4,2 Persen, Ini Penyebabnya
- Viral Pengemudi Mazda CX-5 Terobos Palang Tol Gayamsari Semarang, Kabur Tanpa Bayar
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya
- Suplemen Ternak Pangkalan Bun Tembus Pasar Belanda, Bea Cukai Sampaikan Komitmen Ini