Dedi Mulyadi Mengamuk Gegara ini, Wajar Enggak ya?
Senin, 17 Januari 2022 – 18:09 WIB

Anggota DPR RI Dedi Mulyadi mengamuk tanah galian berceceran di jalan Subang. (ANTARA/Dokumentasi Pribadi)
Jadi, jalan itu hanya bisa dilalui oleh truk.
Dedi kemudian menemukan satu truk yang sedang terparkir di pinggir jalan.
Dia menyampaikan agar sopir truk bisa lebih peka dengan membersihkan ban dan bagian truk lainnya sebelum masuk ke jalan raya.
“Ini ban kotor masuk ke jalan, tanah berserakan, hujan sedikit pengendara motor bisa jatuh."
"Belum lagi kalau tanah mengering, itu bisa menyebabkan debu,” ucap Dedi kepada sopir truk.
Tak jauh dari situ, Dedi menemukan warung yang selama ini digunakan sebagai tempat pungutan liar setiap truk lewat.
Di tempat ini Dedi bertemu beberapa orang pria yang mengaku warga setempat.
Dari pengakuan pria tersebut, setiap truk yang lewat membayar Rp10 ribu.
Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Dedi Mulyadi mengamuk gegara hal ini, wajar enggak ya?
BERITA TERKAIT
- Hari Buruh, PalmCo dan Serikat Pekerja Bersinergi Membentuk SPBUN
- Minta Kepastian Hukum Bagi Buruh, Sahroni: Upah Dibayarkan, Jangan Ada Ijazah Ditahan
- Dedi Mulyadi Kirim Pelajar ke Barak TNI, Gubernur Jateng Sampaikan Kalimat Menohok
- Kunker ke Kepulauan Riau, BAM DPR Berjanji Serap Aspirasi Warga Rempang
- Soal Program Kirim Pelajar Bermasalah ke Barak, Dasco: Harus Dikaji Dahulu
- Dedi Mulyadi Ungkap Kriteria Pelajar yang Dikirim ke Barak TNI