Del Piero Sumbang Korban Bencana Jepang
Minggu, 03 April 2011 – 05:05 WIB

Del Piero Sumbang Korban Bencana Jepang
ALESSANDRO Del Piero gagal membela Juventus menghadapi AS Roma. Del Piero divonis harus beristirahat setidaknya dua pekan ke depan karena cedera pangkal paha. Gara-gara absen di Olimpico pula, Del Piero gagal mempromosikan t-shirt buatannya yang baru saja di-launching ke pasaran. T-shirt bergambar bendera Jepang dan Italia diserta kata dalam huruf Kanji bertuliskan "Tomo" alias Teman itu dibanderol 15 euro atau sekitar Rp 185 ribu.
"Saya sedih karena hanya mengikuti pertandingan di Olimpico dari televisi. Kondisi saya lebih baik saat ini dibandingkan di awal cedera ketika saya merasakan sakit luar biasa ," ungkap Del Piero di situs resmi klub.
Baca Juga:
Kendati absen melawan Roma, Del Piero tetap memberi dukungan kepada rekan setimnya. "Saya percaya kami akan menunjukkan performa terbaik menghadapi Roma sebagaimana performa bagus dalam beberapa laga terakhir kami," tambah striker 36 tahun itu.
Baca Juga:
ALESSANDRO Del Piero gagal membela Juventus menghadapi AS Roma. Del Piero divonis harus beristirahat setidaknya dua pekan ke depan karena cedera
BERITA TERKAIT
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi
- 2 Drifter GT Radial Bersinar di Indonesia Drift Series 2025
- Dramatis! 3 Unggulan Keok di Gim 1 Semifinal Wilayah NBA Playoffs
- Ada Hadiah dari Bojan Hodak Seusai Persib Menjadi Juara Liga 1