Denmark Open 2022 Kuburan Pemain Unggulan, Banyak Raksasa Berguguran
Sabtu, 22 Oktober 2022 – 10:34 WIB

Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen: Dhiya Muhammad El Labib/JPNN.com
Selain itu, Carolina Marin (Spanyol) dan Nozomi Okuhara (Jepang) kandas di babak kedua.
Di sektor ganda campuran lebih banyak pemain top yang gugur. Dari 10 besar unggulan Denmark Open 2022, tinggal menyisakan satu nama di semifinal, yaitu Zheng Siwei/Huang Yaqiong.
Adapun pemain-pemain, seperti Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai (Thailand), Yuta Watanabe/Arisa Higashino (Jepang), Seo Seung-jae/Chae Yoo-jung (Korea), Tang Chun Man/Tse Ying Suet (Hong Kong), hingga Tan Kian Meng/Lai Pei Jing (Malaysia) sudah pulang lebih dahulu.(mcr15/jpnn)
Denmark Open 2022 ibarat kuburan bagi pemain unggulan. Banyak raksasa berguguran.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Deretan Bintang yang Absen di Sudirman Cup 2025
- All England 2025: Pengakuan Jujur Viktor Axelsen Setelah Digebuk Pemain Underdog
- Jadwal 16 Besar German Open 2025: 4 Wakil Merah Putih Berjuang
- 16 Besar German Open 2025: Alwi Farhan tak Gentar Hadapi Viktor Axelsen
- Malaysia Open 2025: Atap Stadion Bocor, Axelsen dan Jorji Tumbang
- Christian Adinata Terdegradasi dari Pelatnas PBSI, Viktor Axelsen Beri Dukungan Khusus