Destinasi Wisata Alam Malang, Pantai Wedi Awu yang Memiliki Ombak Terbaik

Destinasi Wisata Alam Malang, Pantai Wedi Awu yang Memiliki Ombak Terbaik
Destinasi Wisata Alam Malang, Pantai Wedi Awu yang Memiliki Ombak Terbaik. Foto Jawa Pos/JPNN.com

jpnn.com - JPNN.com MALANG - Dari Teluk Klethekan ke Wedi Awu, Kabupaten Malang, Jawa Timur perjalanannya cukup panjang. Di sanalah ombak terbaik kawasan Bowele berada.

’’Favorit para surfer profesional. Banyak bule datang ke sana,’’ jelas salah seorang awak kapal.

Di dekat pantai ini jugalah ada gua-gua lobster yang tertutup bagi wisatawan.

Itu adalah Marine Protected Area yang hanya boleh didatangi peneliti. Ada pulau gadung sebagai tempat perhentian sementara.

Namun, saat itu saya hanya mendapatkan ceritanya. Ombak terlalu tinggi, rombongan kami juga membawa seorang bayi. Ya, bayi 11 bulan Anda sangat aman kok dibawa melancong ke area Bowele.

Jadi, saya putuskan ke Wedi Awu naik motor saja.

Dan benar saja, di sana banyak surfer yang berlatih. Ombaknya lebih bersahabat untuk para surfer. Tingginya mencapai 3 meter. (jawapos/jpnn)

JPNN.com MALANG - Dari Teluk Klethekan ke Wedi Awu, Kabupaten Malang, Jawa Timur perjalanannya cukup panjang. Di sanalah ombak terbaik kawasan Bowele


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News