Detik-detik Penembakan Kantor MUI Pusat, Rapat Tetap Berlanjut saat Terdengar Suara Jeder
Selasa, 02 Mei 2023 – 14:00 WIB

Ketua MUI KH Muhammad Cholil Nafis. Foto tangkapan layar
Peristiwa penembakan itu dibenarkan oleh Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Komarudin.
"Betul, masih kami dalami," kata Komarudin.
Komarudin yang sudah berada di TKP menerangkan pelaku meninggal dunia.
Mengenai penyebab pelaku penembakan meninggal, Komarudin belum bisa menjawab.
"Saya cek dulu," tambah dia.
Dari informasi yang dihimpun, pekerja di Kantor MUI ada yang mengalami luka akibat terkena pecahan kaca. (mcr8/jpnn)
Kiai Cholil Nafis menjelaskan detik-detik penembakan di Kantor MUI Pusat yang terjadi pada hari ini, Selasa. Simak penjelasannya.
Redaktur : Soetomo Samsu
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Begini Update Kasus Penembakan 3 Polisi saat Menggerebek Judi Sabung Ayam di Lampung
- MUI Dukung Kejagung Membongkar Habis Mafia Peradilan
- Anak Tembak Ibu Kandung Pakai Senpi Milik Ayahnya
- Dukung Kamtibmas, MUI Jakut Apresiasi Kinerja Polres Pelabuhan Tanjung Priok
- Wasekjen MUI Berharap Hakim Penerima Suap Rp 60 M Dihukum Mati
- Aipda Robig Penembak Siswa SMK di Semarang Minta Dibebaskan