Disambut Jemaah Mesjid, Demo Anti Islam Batal
Kamis, 30 Mei 2013 – 07:34 WIB

Disambut Jemaah Mesjid, Demo Anti Islam Batal
Perdana Menteri Inggris David Cameron pun mengecam pelakunya dan mengatakan mereka mengkhianati Islam. "Serangan ini bukan hanya serangan terhadap Inggris dan kehidupan Inggris, namun merupakan pengkhianatan terhadap Islam dan komunitas Muslim yang menyumbangkan banyak hal untuk negara kita. Tidak ada satu hal pun dalam Islam yang membenarkan tindakan mengerikan ini," kata Cameron. (Esy/jpnn)
LONDON--Demonstrasi anti Islam yang dilakukan kelompok ekstrim English Defence League (EDL) di Mesjid Bull Lane, York, Inggris mendadak batal setelah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza
- Dukung Pernyataan Menlu Sugiono, Wakil Ketua MPR: ICJ Harus Hentikan Kejahatan Israel
- Irlandia Desak Israel segera Buka Blokade ke Gaza
- 2 Mei 1945 dan Kisah Muslim Pahlawan Pengibar Bendera Palu Arit