Disiapkan Kebutuhan Angpao Rp8,1 T
Selasa, 02 Februari 2010 – 07:16 WIB
Disiapkan Kebutuhan Angpao Rp8,1 T
"Ngantrinya pun tidak bergerombolan seperti Idul Fitri lalu, kali ini bergiliran. Ada yang datang dan pergi," ujarnya. Nah, untuk batasan penukaran, kali ini KBI tidak memberi batasan. Berapa pun akan dilayani sesuai kebutuhan orang masing-masing.
Baca Juga:
Diakui Ahmadi, lumrahnya pada awal-pertengahan bulan, bank banyak melakukan setoran dengan jumlah sekitar Rp600-700 juta dari 5-6 bank perhari kemudian masuk ke rekening mereka. Imlek tak ada pengaruh sama sekali. Yang tinggi biasanya saat akhir bulan. "Biasanya bank melakukan penarikan untuk membayar gaji karyawan, pesangon, dan lain-lain," pungkas Ahmadi. (mg29/sam/jpnn)
PALEMBANG - Menjelang perayaan Imlek, Kantor Bank Indonesia (BI) Palembang memiliki Rencana Distribusi Uang (RDU) ke wilayah Sumsel Babel sesuai
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Bank Mantap Gandeng MUF Hadirkan Program Fasilitas Pembiayaan DP 0%
- Yuk Cicil Emas di Pegadaian, Dapatkan Diskon Hingga Jutaan
- Mau Jualan Frozen Food Agar Siap Edar? Simak 6 Tip Penting dari Ninja Xpress
- Fujifilm Meluncurkan Kamera Analog Instax Mini 41, Intip Fitur dan Harganya
- BigBox AI Meningkatkan Loyalitas Pelanggan lewat Layanan Purna Jual
- Bank Aladin Syariah & PP Muhammadiyah Perkuat Sinergi Lewat Edukasi Digital