Ditanya Penjemputan Nazaruddin, Anas Minta Diwakili Wartawan
Jumat, 12 Agustus 2011 – 00:41 WIB

Ditanya Penjemputan Nazaruddin, Anas Minta Diwakili Wartawan
JAKARTA - Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Anas Urbaningrum tak ingin melibatkan diri proses pemulangan buronan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), M Nazaruddin yang juga mantan Bendahara Umum DPP Partai Demokrat. Ia tak mau membicarakannya apalagi sampai menjemputnya.
Mantan Ketua Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa (PB HMI) itu menjawab diplomatis ketika ditanya kesiapannya menjemput Nazaruddin saat tiba di tanah air menjawab diplomatis. Ia jusetru minta diwakilkan kepada wartawan menjemput Nazaruddin.
"Wakilkan aja," jawab Anas singkat kepada wartawan di sela-sela silaturahmi DPP Partai Demokrat di Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Kamis (11/8)
Sebagaimana diketahui, M Nazaruddin dipastikan tiba di Bandara Halim Perdana Kusumah, Jakarta, Jumat (12/8) hari ini. Kepastian pemulangan Nazaruddin diungkap Kadiv Humas Polri Irjen (pol) Anton Bachrul Alam. Menurut Anton, pemerintah Kolombia mengizinkan Nazar di Deportasi ke Indonesia.
JAKARTA - Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Anas Urbaningrum tak ingin melibatkan diri proses pemulangan buronan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK),
BERITA TERKAIT
- Menko Polkam: Pemerintah Bentuk Satgas Terpadu Operasi Penanganan Premanisme & Ormas Meresahkan
- Masukan Buat Prabowo dari Innovation Summit Southeast Asia 2025
- B2W Capai 80 Persen Target Kuartal I 2025, Siapkan Revitalisasi 15 Korwil se-Indonesia
- Hasan Nasbi Mengaku Hubungannya dengan Presiden Prabowo, Mensesneg, dan Teddy Sangat Baik
- Usulan Kubu Tom Lembong, Hadirkan Moeldoko dan Eks Mendag di Persidangan!
- HNW Dukung Rencana Prabowo Ingin Biaya Haji Indonesia Lebih Murah Dari Malaysia