Divestasi Saham PTVI ke MIND ID untuk Hilirisasi yang Makin Masif

Divestasi Saham PTVI ke MIND ID untuk Hilirisasi yang Makin Masif
Pemerintah lewat MIND ID atau Mining Industry Indonesia resmi memegang kepemilikan saham mayoritas di PT Vale Indonesia Tbk (INCO) sebesar 34 persen. Foto: Dok PTVI

Seperti diketahui, Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menyatakan setelah penandatanganan persetujuan divestasi 14 persen, maka MIND ID secara bersama-sama akan mengendalikan INCO bersama VCL.

Setelah transaksi selesai, MIND ID akan memegang sekitar 34 persen saham yang diterbitkan INCO, menjadikannya pemegang saham terbesar dalam perusahaan tersebut.

Adapun VCL dan SMM masing-masing akan memegang 33,9 persen dan 11,5 persen. Sekitar 20,6 persen akan tetap dimiliki oleh masyarakat umum di Bursa Efek Indonesia (BEI).(mcr10/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Pemerintah lewat MIND ID atau Mining Industry Indonesia resmi memegang kepemilikan saham mayoritas di PT Vale Indonesia Tbk (INCO) sebesar 34 persen.


Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News