DLH DKI Gelar Gerakan Jakarta Sadar Sampah, Semua RW Terlibat
Kamis, 09 Juni 2022 – 17:48 WIB

Pengendara melintas di kawasan SCBD yang menjadi salah satu pusat bisnis di DKI Jakarta. Foto: Ryana Aryadita Umasugi/JPNN.com
Sampah mudah terurai akan disalurkan ke tempat kompos komunal, ecoenzyme, dan biokonversi maggot BSF.
“Sementara sampah material daur ulang akan disalurkan ke bank sampah di setiap RW dan sampah B3 rumah tangga akan disalurkan ke TPS,” tutur Asep. (mcr4/fat/jpnn)
Dinas Lingkungan Hidup atau DLH DKI Jakarta menyelenggarakan Pekan Gerakan Jakarta Sadar Sampah (PGJSS) dalam rangka Jakarta Hajatan 2022. Begini kegiatannya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Gegara Gerai Miras, Warga Kampung Sawah Ancam Geruduk Kartika One Hotel
- Sahrin Hamid: Gerakan Rakyat Jaktim Wajib Dukung Program Prorakyat Pramono-Doel
- Peringati Hari Bumi: Bank Mandiri Memperkuat Langkah Menuju Ekonomi Rendah Karbon
- Bukan 10 Persen, Pramono Bakal Terapkan Pajak BBM 5 Persen di Jakarta
- 20 Pelaku Tawuran di Jalan Otista Raya Jaktim Ditangkap Polisi
- Danone Aqua Berkomitmen Implementasikan Permen LH Soal Pembayaran Jasa Lingkungan