Dor! Dor! Polisi Tembak Dua Perampok Sadis, Satu Innalillahi
Rabu, 21 Desember 2016 – 20:01 WIB

Ilustrasi. Foto: dokumen JPNN
Korban membuat laporan ke Polsek Medan Timur, karena mobil sedan dengan nomor polisi BK 1422 IH miliknya dicuri kedua tersangka.
Penangkapan kedua tersangka berdasarkan informasi dari masyarakat. Semula polisi menerima informasi bahwa tersangka Firman dan Foki berada di Laut Dendang Kec. Percut Sei Tuan.
Saat polisi hendak melakukan penyergapan, kedua tersangka melakukan perlawanan. Sehingga polisi menembak kaki kedua tersangka masing-masing satu peluru.
Tersangka Firman meninggal dunia diduga karena kehabisan darah.
Kapolrestabes Medan, Kombes Pol. Sandy Nugroho, SH, MH ketika dikonfirmasi belum mengetahui penangkapan tersebut.
"Nanti saya cek dulu," ujarnya kepada wartawan, Rabu (21/12). (mag-1/ray/jpnn)
MEDAN - Tim Serse Unit Pidum Polrestabes Medan menembak mati dua perampok sadis dalam penyergapan di kawasan Laut Dendang Kecamatan Percut Seituan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ultimatum Kombes Budi Sartono: Tindak Tegas Pelaku Begal di Bandung!
- 3 Bulan Bekerja, Tim Polres Banyuasin Akhirnya Tangkap Pencuri Motor di Rantau Bayur
- Polisi Tangkap Begal Sadis di Bandung, Kepala Korban Disabet Sajam
- Papa Menonton Video Dewasa, Menunjukkan kepada Anak Gadisnya, Berikutnya Sangat Miris
- Inilah Pemicu Tawuran Warga di Manggarai Jaksel
- Pelaku Penembakan di Samarinda Beraksi di Atas Motor, Orang-Orang Panik