Ducati Menolak, KTM Justru Beri Peluang Kepada Marc Marquez
Jumat, 16 Juni 2023 – 14:21 WIB

KTM tertarik kepada Marc Marquez. Foto: Repsol Honda
"Kami tidak tahu, harus bertanya kepada Marc karena saya rasa di paddock ini semua orang akan terbuka berbicara dengannya. Saya melihat rumornya belakangan ini di media, terus terang saya belum berbicara dengan Marc tentang hal itu," tambah Pit Beirer.
KTM merasa itu semacam pujian, mengingat musim panas lalu mereka mengaku tidak siap untuk MotoGP.
"Kami tampil cukup kompetitif, dengan penampilan yang hebat, dan kemudian mendapatkan rumor Marquez tertarik dengan KTM."
"Tidak ada yang tahu apa yang terjadi pada 2025. Namun, saya senang dengan empat pembalap KTM saat ini," tutup Pit Beirer. (crash/jpnn)
Ketika Ducati terang-terangan menolak Marc Marquez, KTM justru membuka peluang merekrut pembalap 30 tahun itu.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Tes MotoGP Spanyol: Marquez Pertama, tetapi Yamaha Jadi Perhatian Utama
- Klasemen MotoGP 2025 dan Jadwal Balapan di Prancis
- MotoGP 2025: Perasaan Marc Marquez Melihat Posisinya Direbut Alex Marquez
- MotoGP Spanyol 2025: Hari Bersejarah Bagi 2 Pembalap
- Hasil MotoGP Spanyol 2025: Alex Marquez Pecah Telur, Marc Marquez Terlempar
- MotoGP Spanyol 2025: Sosok yang Berpotensi Mengusik Marc Marquez di Jerez