Final Danone Indonesia segera Diputar
Rabu, 13 Juli 2011 – 19:40 WIB

Final Danone Indonesia segera Diputar
JAKARTA - Babak final Aqua-Danone Nations Cup akan dimulai pada 16-17 Juli mendatang di Lapangan Soemantri Brodjonegoro, Kuningan Jakarta. Sebanyak 13 klub akan berjuang untuk menjadi yang terbaik. Brand director Aqua Febby Intan mengatakan cukup bangga dengan prestasi yang telah ditorehkan oleh 13 klub yang lolos ke partai final karena berhasil lolos bersaing melawan 3.540 tim lainnya.
Dari hasil drawing yang dilakukan kemarin, 13 klub tersebut akan terbagi menjadi empat grup A sampai D. SSB Putra Banna Matang Gumpangdua, SSB Byak, dan SSB Angkasa Pekanbaru akan menghuni grup A. Grup B diisi oleh SSB Rajawali Banjarmasin, SSB Persikota Soccer Academy, dan SSB PTP Wilayah I.
Baca Juga:
Sementara, Grup C dihuni SSB PG Ngadirejo (Jatim), SSB Hasanuddin, dan SSB Bintang RDH Cikarang. Adapun Grup D SSB Bina Taruna, SSB Mas Yogya, SSB Putra Tugu Muda B, dan SSB Kota Biru.
Baca Juga:
JAKARTA - Babak final Aqua-Danone Nations Cup akan dimulai pada 16-17 Juli mendatang di Lapangan Soemantri Brodjonegoro, Kuningan Jakarta. Sebanyak
BERITA TERKAIT
- 2 Drifter GT Radial Bersinar di Indonesia Drift Series 2025
- Dramatis! 3 Unggulan Keok di Gim 1 Semifinal Wilayah NBA Playoffs
- Ada Hadiah dari Bojan Hodak Seusai Persib Menjadi Juara Liga 1
- Semifinal Liga Champions: Inter Milan Jaga Ketat Lamine Yamal
- Persib Juara Liga 1, Gustavo Franca Curhat
- Wahai Bobotoh, KDM Menyiapkan Pesta Persib Juara Liga 1, Diawali Konvoi dari Gedung Sate