Gandhi Fernando Sebut Film Anak Kunti Bakal Tayang di 10 Negara Asia
Rabu, 25 Desember 2024 – 06:24 WIB

Gandhi Fernando bersama jajaran pemain fikm Anak Kunti. Foto: Dok. pribadi
"Saya salah satu produser film Anak Kunti, tetapi enggak ikut main. Memasuki 2025 saya akan lebih banyak berada di balik layar dan perusahaan publisis atau PR company," ucap Gandhi.
"Tidak mencoba menawarkan sesuatu yang baru dengan klaim tertentu. Anak Kunti menyajikan cerita yang di atas kertas sudah dikenal. Kuntilanak familier dan membumi di masyarakat. Kedua, tema pesantren. Tentang santriwati. Tetapi digarap dengan kualitas teknis yang mahal dan sampai menggunakan format Dolby Atmos," sambungnya.
Adapun film Anak Kunti dibintangi oleh Gisellma Firmansyah, Nita Gunawan, Abun Sungkar, Jajang C Noer, Iwa K, Wavi Zihan, Selvy Kitty, Ruth Marini, hingga Pritt Timothy. (mcr7/jpnn)
Film Anak Kunti tak hanya tayang di Indonesia, tetapi juga di beberapa negara Asia lainnya.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Perkenalkan IT Leaders Indonesia ke Tingkat Dunia, GCF Gelar CIO 200 Summit 2025
- Grib Jaya Kalteng Segel Perusahaan di Barito Selatan, Irjen Iwan Kurniawan Bertindak
- Cerita Karakternya di Film Tabayyun, Titi Kamal: Semakin Mendalami, Aku Makin Sedih
- Laporan Keuangan Solid, Bukalapak Mulai 2025 dengan Momentum Kuat
- Fadli Zon Resmikan Nama Jalan Haji Usmar Ismail di Kawasan Jam Gadang
- Ini Upaya Bea Cukai Perkuat Kolaborasi dengan Perusahaan Berstatus AEO di 2 Daerah Ini