Ganjar Serukan Gong Ceting di Hadapan Ibu-ibu & Remaja Wonosobo
Jumat, 30 Desember 2022 – 22:01 WIB

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. Foto pemprov Jateng
Oleh karena itu, Ganjar berharap, program penanganan stunting akan lebih masif lagi dengan metode Gong Ceting.
Politikus PDIP ini pun meminta peran serta mahasiswa kesehatan untuk menerapkan one student one client, alias satu mahasiswa mendampingi satu ibu hamil.
"Maka sejak mereka hamil diwajibkan agar ada yang memantau. Maka one student one client, mahasiswa bisa layani satu-satu itu bagus," tutur Ganjar.(chi/jpnn)
Ganjar Pranowo juga menekankan pentingnya pencegahan stunting bagi para ibu hamil dan anak.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Adinkes Dorong Pemanfaatan Dana Desa untuk Penuntasan Stunting
- Ahmad Luthfi Minta Fatayat NU Terlibat dalam Program Kecamatan Berdaya
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Ganjar Pranowo Tanggapi Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor