Gelandang Manchester United Menjadikan Keluarga Sebagai Agennya
Rabu, 11 November 2020 – 13:39 WIB

Gelandang Manchester United Jesse Lingard dalam foto 16 Agustus 2020 menjelang sebuah pertandingan Liga Europa. (AFP/MARTIN MEISSNER)
Dia sendiri akan memasuki tahun terakhir dalam kontrak empat tahun yang ditanda tangani sejak April 2017 lalu.
United memiliki opsi memperpanjang 12 bulan lagi sampai musim panas 2022, namun menurut sumber-sumber ESPN, klub itu belum mengaktifkan opsi tersebut.
Lingard terbuka untuk tetap di Old Trafford, tetapi juga ingin reguler bermain setelah tak lagi jadi pilihan utama Solskjaer.
United akan kembali melawan West Brom di Old Trafford pada 21 November.(Antara/jpnn)
Gelandang Manchester United ini dikabarkan sudah tak lagi memakai jasa Raiola, namun menjadikan keluarga sebagai agennya.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- MU Menang 3-0 Atas Athletic Bilbao, Ruben Amorim: Ini Belum Selesai
- Athletic Bilbao vs Manchester United: Setan Merah Mimpi Buruk Klub Asal Basque
- Liverpool Menyamai MU, Punya 20 Gelar Liga Inggris
- Taklukkan Lyon, MU Melaju ke Semifinal Liga Europa
- Semifinal Liga Europa: MU Kembali Berjodoh dengan Tim Asal Basque
- Liga Europa: Catatan Unik Manchester United Setelah Masuk Semifinal