Golkar Lagi Galau Tentukan Pilihan di Putaran Kedua
Senin, 30 Juli 2012 – 17:28 WIB

Golkar Lagi Galau Tentukan Pilihan di Putaran Kedua
"Kami nanti memiliki kecenderungan menyuruh instrumen Partai Golkar di Jakarta ini yang jumlahnya cukup banyak untuk memilih yang terbaik," kata Wakil Ketua DPR itu.
Seperti diketahui, Alex-Nono terhempas di posisi keenam atau juru kunci pemilukada DKI Jakarta Juli lalu. Pasangan ini hanya meraih 4,67 persen atau 202.643 suara. (boy/jpnn)
JAKARTA - Setelah jagonya Alex Noerdin-Nono Sampono kandas di pemilukada DKI Jakarta putaran pertama, Partai Golkar kini mengalami dilema. Golkar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- NasDem Karawang Bangun Kantor Megah Simbol Pemersatu
- Soal RUU Perampasan Aset, Dave Golkar: Kami Siap Membahas
- Gus Yasin Dukung Agus Suparmanto Jadi Ketum PPP di Muktamar
- Groundbreaking Kantor Nasdem Karawang, Idris Sandiya Ingatkan Pentingnya Pembangunan Fisik & Mental
- Fathi Nilai Kebijakan Ekonomi Trump Ancaman Serius, Pemerintah Perlu Strategi Baru
- Mutasi Letjen Kunto Bikin Heboh, Legislator Yakin TNI Independen