Grosmimi Indonesia Bagikan Paket Sembako ke Panti Asuhan

Grosmimi Indonesia Bagikan Paket Sembako ke Panti Asuhan
Grosmimi Indonesia menggelar kegiatan corporate social responsibility (CSR) ke Panti Asuhan Pondok Si Boncel dan Yayasan Sayap Ibu di kawasan Jakarta Selatan pada Kamis (4/3) lalu. Foto dok Grosmimi Indonesia

Setiap pembelian paket ini, Grosmimi Indonesia akan menyumbangkan satu pcs produk Nayz MPASI Organik kepada anak-anak yatim piatu di berbagai Panti Asuhan.

"Kami berharap melalui program CSR ini, kebutuhan gizi seluruh anak-anak yang ada di panti asuhan akan tercukupi dan menjadi sarana perkenalan untuk anak-anak tersebut akan sumber gizi yang baik," ucap Kinshi.

Setelah program CSR ini, kedepannya Grosmimi Indonesia juga akan terus melakukan berbagai inovasi untuk memberikan yang lebih baik lagi untuk anak-anak dan juga orang tua.

Selain itu, Grosmimi Indonesia juga akan terus bekerja sama dengan merek atau produk yang dapat mendukung kualitas dan keunggulan pihaknya agar dapat memberikan banyak manfaat bagi masyarakat.(chi/jpnn)


Pada kegiatan CSR tersebut, Grosmimi Indonesia menggandeng Nayz dengan menyumbangkan beberapa paket sembako.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News