Gubernur Kecam Perilaku Bupati Garut
Minggu, 02 Desember 2012 – 08:18 WIB

Gubernur Kecam Perilaku Bupati Garut
Kabar terakhir, Fani Oktora mengalami depresi. Karena itu, Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Kabupaten Garut meminta agar media massa cooling down dalam memberitakan kasus tersebut.
Wakil Ketua P2TP2A Garut Nitta K. Widjaya mengatakan, Fani mengalami depresi berat. Hal itu terjadi karena pemberitaan media massa yang terus-menerus. Selain itu, ada juga aksi overprotektif yang dilakukan sejumlah LSM terhadap Fani dan keluarganya. (sam/jpnn)
BANDUNG - Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan mengaku sudah menelepon Bupati Garut Aceng H.M. Fikri, terkait perilakunya yang kawin cerai sesukanya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bali Tolak Ormas GRIB Hercules, Kalimat Giri Prasta Tegas
- Identitas 12 Korban Tewas Akibat Kecelakaan Maut Bus ALS
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter
- Bea Cukai-Tim Gabungan Gagalkan Penyelundupan 127 Kg Sabu-Sabu di Aceh
- Perahu Terbalik Diterjang Ombak Besar, Satu Nelayan Pesisir Barat Hilang
- Bus ALS Kecelakaan, 12 Penumpang Meninggal Dunia