Hadapi Tantangan Berat, Intiland Pede Garap Pasar Surabaya
Senin, 13 November 2017 – 09:23 WIB

Ilustrasi apartemen. Foto: Pratidina/Radar Semarang/JPNN
Dia mengakui, tantangan pasar properti di Surabaya cukup berat sepanjang tahun ini.
Baca Juga:
Perseroan juga merasakan adanya tren penurunan tingkat permintaan pasar, khususnya untuk produk-produk di segmen mixed-use dan high rise.
Namun, Sinarto optimistis pasar properti berangsur membaik.
Permintaan lahan kawasan industri, misalnya, justru mengalami pertumbuhan tahun ini.
Angka penjualan dari proyek Ngoro Industrial Park (NIP) di Mojokerto seluas 28 hektare mencapai Rp 531 miliar. (mna/rif)
Setelah sukses memasarkan Fifty Seven Promenade di Jakarta, PT Intiland Development bakal menggasar pasar properti di Surabaya.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- LPCK Catat Pra-Penjualan Rp 323 Miliar di Awal 2025, Andalkan Hunian Terjangkau
- Property Expo 2025 Resmi Digelar, Hadirkan Hunian Sesuai Kebutuhan Masyarakat
- Toko Bangunan Ini Hadir di Jakarta Utara, Lebih Lengkap
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya