Hadirkan Wagub Jatim di Peringatan Harkodia, Bea Cukai Bali Nusra Tingkatkan Integritas Pegawai
Selasa, 15 Desember 2020 – 23:57 WIB

Ilustrasi: Petugas Bea Cukai. Foto: Humas Bea Cukai.
Emil menerangkan, Bea Cukai merupakan salah satu instansi yang menjadi garda penting untuk menjaga kedaulatan ekonomi. “Karena itu, penting sekali internal dan eksternal issues yang sudah saya sebutkan tadi diminimalisir dalam diri masing-masing pegawai Bea Cukai dengan membangun gaya hidup yang lebih baik,” ungkapnya. (rls/jpnn)
Menurut Transparency International Indeks Persepsi Korupsi Indonesia pada 2015 adalah 36. Indonesia berada di peringkat ke 88 dari 168 negara di dunia. Peringkat 4 dari negara-negara di ASEAN.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Produksi Rokok Turun 4,2 Persen, Ini Penyebabnya
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya
- Suplemen Ternak Pangkalan Bun Tembus Pasar Belanda, Bea Cukai Sampaikan Komitmen Ini
- Dipimpin Irjen I Wayan Sugiri, BNN dan Bea Cukai Musnahkan Ladang Ganja 3 Hektare di Aceh
- Bea Cukai Dukung UMKM di Bekasi dan Makassar Tembus Pasar Ekspor Lewat Kegiatan Ini
- Jurus Bea Cukai Parepare Dorong Laju Ekspor dan Pertumbuhan Ekonomi di Daerah