Hamas Pamerkan Surat Warga Israel Mengaku Diperlakukan Seperti Raja di Gaza

Hamas Pamerkan Surat Warga Israel Mengaku Diperlakukan Seperti Raja di Gaza
Arsip foto - Sebuah bus yang mentransfer tahanan Palestina tiba di kota Tepi Barat Al-Bireh, 26 November 2023. Sekitar 30 tahanan Palestina yang dibebaskan oleh Israel tiba di Tepi Barat pada Minggu, menyusul pembebasan 17 sandera oleh Hamas pada putaran kedua pertukaran tahanan-sandera di bawah kesepakatan gencatan senjata antara Israel dan Hamas. Foto: ANTARA/Xinhua/Nidal Eshtayeh/pri

15.000 warga Palestina terbunuh, termasuk 6.150 anak-anak dan lebih dari 4.000 wanita, tewas akibat serangan Israel, sedangkan korban jiwa Israel mencapai 1.200. (ant/dil/jpnn)

Danielle Aloni dan putrinya Emilia (5) termasuk sandera yang dibebaskan sebagai bagian dari perjanjian jeda kemanusiaan antara Israel dengan Hamas di Gaza


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News