Hamilton Masih Jadi Atlet Terkaya Inggris

jpnn.com - LONDON- Lewis Hamilton masih menjadi atlet terkaya di Inggris. Pembalap Mercedes itu ditaksir memiliki kekayaan sebesar 88 juta Poundsterling atau sekitar Rp 1,6 triliun (Poundsterling= Rp 19.000).
Kekayaan pembalap berusia 30 tahun itu meningkat sebesar 20 juta Poundsterling dibandingkan musim 2014 lalu. Itu adalah peningkatan paling pesat dalam daftar sepuluh olahragawan terkaya.
Posisi kedua ditempati bomber Manchester United, Wayne Rooney yang memiliki kekayaan sebesar 72 juta Poundsterling atau sekitar Rp 1,3 triliun. Kekayaan Rooney meningkat 12 juta Poundsterling dibandingkan musim lalu. (jos/jpnn)
Daftar atlet terkaya Inggris:
1. Lewis Hamilton (F1) £88m
2. Wayne Rooney (football) £72m
3. Jenson Button (F1) £71m
4. Andy Murray (tennis) £48m
LONDON- Lewis Hamilton masih menjadi atlet terkaya di Inggris. Pembalap Mercedes itu ditaksir memiliki kekayaan sebesar 88 juta Poundsterling atau
- Ada Hadiah dari Bojan Hodak Seusai Persib Menjadi Juara Liga 1
- Semifinal Liga Champions: Inter Milan Jaga Ketat Lamine Yamal
- Persib Juara Liga 1, Gustavo Franca Curhat
- Wahai Bobotoh, KDM Menyiapkan Pesta Persib Juara Liga 1, Diawali Konvoi dari Gedung Sate
- Juara Liga 1, Persib, Pemain, dan Pelatih Masuk Buku Sejarah, Simak di Sini
- Ternyata Persib Bandung Belum Mematahkan Rekor Bali United