Harga Emas Memantul ke Level Tertinggi dalam Seminggu, Alhamdulillah
Selasa, 05 Oktober 2021 – 06:01 WIB

Harga emas menguat ke level tertinggi dalam satu minggu pada akhir perdagangan Senin (Selasa pagi WIB). Ilustrasi: Sultan Amanda/JPNN.com
Akhir pekan lalu, Jumat (1/10/2021), emas berjangka naik moderat USD 1,4 atau 0,08 persen menjadi USD 1.758,40 per ounce.
Emas berjangka melambung USD 34,1 atau 1,98 persen menjadi USD 1.757 pada Kamis (30/9/2021), setelah merosot USD 14,6 atau 0,84 persen menjadi USD 1.722,90 pada Rabu (29/9/2021). (antara/jpnn)
Harga emas menguat ke level tertinggi dalam satu minggu pada akhir perdagangan Senin (Selasa pagi WIB).
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Awal 2025 Bank Mandiri Tumbuh Sehat dan Berkelanjutan
- Harga Emas Antam Hari Ini 1 Mei 2025 Merosot, Berikut Daftarnya
- Safrizal ZA Sebut Rumah Layak Hunian Tingkatkan IPM dan Menggerakkan Ekonomi
- Harga Emas Antam, UBS, & Galeri24 Hari Ini Turun Tipis, Cek nih Daftarnya
- Pendiri CSIS Sebut Pemerintahan Prabowo Perlu Dinilai Berdasarkan Pencapaian Nyata
- Harga Emas Merangkak Naik, Istana Beri Arahan Begini