Harga Sembako Jadi Naik Karena PSBB

Harga Sembako Jadi Naik Karena PSBB
Sejumlah Sembako di Pasar tradisional. Foto: ANTARA/Suriani Mappong

"Saudara saya yang juga jualan ayam pilih cuti. Karena bahan yabg yang mau dijual terbatas. Mudah-mudahan saat Ramadan, Corona sudah pergi jauh biar pasar bisa ramai lagi," harap Ismail.(esy/jpnn)

Akibat terbatasnya pasokan bahan pokok ini lantaran pemberlakuan PSBB membuat sebagian besar pedagang meliburkan diri. Mereka enggan berebutan dengan pedagang lain.


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News