Hari Ini Gunung Merapi Alami 19 Kali Gempa Guguran
Jumat, 13 November 2020 – 09:35 WIB

Gunung Merapi. Foto: Natalia Laurens/JPNN
Pemerintah Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Kabupaten Magelang, Kabupaten Boyolali dan Kabupaten Klaten, Jawa Tengah juga diminta mempersiapkan segala sesuatu yang terkait dengan upaya mitigasi bencana akibat letusan Gunung Merapi yang bisa terjadi setiap saat. (antara/jpnn)
BPPTKG menyebutkan Gunung Merapi mengalami 19 gempa guguran memiliki amplitudo 5-80 mm dan berlangsung selama 13.6-62.2 detik.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Mahasiswi Undip Asal Magelang Tewas Bersimbah Darah di Kos, Polisi Ungkap Penyebab Kematian
- Polisi Buru Pengemudi Mazda CX-5 Penerobos Palang Tol Gayamsari Semarang
- Viral Pengemudi Mazda CX-5 Terobos Palang Tol Gayamsari Semarang, Kabur Tanpa Bayar
- Yogyakarta Royal Orchestra Gelar Konser Megah di Jakarta
- Viral Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis, Disdik Semarang Belum Terima Laporan Resmi
- 10 Ribu Ijazah Siswa di Semarang Ditahan Pihak Sekolah, Wali Kota Agustina Tegas Bilang Begini