Hasil Lengkap Premier League 2021: Chelsea, Watford, dan Man City Berpesta Gol
Minggu, 24 Oktober 2021 – 05:27 WIB

Para pemain Manchester City melakukan selebrasi usai membobol gawang Brighton and Hove Albion. Foto: (REUTERS)
Ini adalah kemenangan kedelapan bagi City dari sembilan laga melawan Brighton. Dalam sembilan laga itu, Bernardo Silva dan kolega tercatat mengemas 27 gol.
Pada hari Minggu, (24/10) masih ada tiga pertandingan tersisa di pekan kesembilan Premier League yang mempertemukan Brentford vs Leicester, West Ham United melawan Tottenham Hotspur dan partai akbar Manchester United kontra Liverpool.
Laga-laga tersebut akan mulai bergulir pada pukul 20.00 WIB.(premierleague/mcr16/jpnn)
Hasil pertandingan Premier League, Sabtu (23/10) malam WIB
Chelsea vs Norwich City 7-0
Crystal Palace vs Newcastle 1-1
Everton vs Watford 2-5
Leeds United vs Wolverhampton Wanderers 1-1
Pekan kesembilan Premier League yang bergulir Sabtu (23/10) malam WIB, tercatat menghasilkan 27 gol dari enam pertandingan. Chelsea, Watford, dan Man City meraih kemenangan telak.
BERITA TERKAIT
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Kevin De Bruyne Cetak Gol, Manchester City Menang atas Wolverhampton
- MU Menang 3-0 Atas Athletic Bilbao, Ruben Amorim: Ini Belum Selesai
- Athletic Bilbao vs Manchester United: Setan Merah Mimpi Buruk Klub Asal Basque
- Barong Bola
- Fabrizio Romano: Vidio Pegang Hak Siar Premier League hingga 2028