Hendrawan Hanya Koki
Senin, 02 Februari 2009 – 08:04 WIB

Hendrawan Hanya Koki
Dia mengakui nama-nama yang dipanggil ke pelatnas pada gelombang kedua, Tommy, Nugroho, dan Yoga tak sesuai prediksinya. Namun, dia tak mau membeberkan dengan rinci alasannya.
Baca Juga:
Sementara itu, Taufik Hidayat memberi masukan agar PB PBSI
membenahi kekurangan di pelatnas. "Selama ini atlet dan PBSI kurang komunikasi. Regenerasi dan program pelatnas juga kurang jelas. Semoga ke depan bisa lebih baik," katanya.
Salah satu faktor yang mendasari kurangnya regenerasi, menurut Taufik, dipengaruhi dominasi pemain senior. "Jadi, pemain muda kurang bertanggung jawab. Dengan mundurnya saya, mudahan-mudahan mereka lebih bertanggung jawab untuk berprestasi," kata peraih emas Olimpiade 2004 Athena itu.
JAKARTA - Hanya lima pemain tunggal pria yang kini mengisi pelatnas Cipayung. Mereka, Sony Dwi Kuncoro, Simon Santoso, Tommy Sugiarto, Nugroho Andi
BERITA TERKAIT
- Bawa Popsivo Polwan Tembus Final Proliga 2025, Yolla Yuliana Masuk Buku Sejarah
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025
- Aksi Impresif Hantarkan Andy Prayoga Raih Juara Men Elite di Ternadi Bike Park
- SDN Kalisari 01 Akhirnya Sukses Raih Gelar Juara MilkLife Soccer Challenge Jakarta
- Pukul Madura United, Semen Padang Keluar dari Zona Degradasi