Hubungan Asmara Dokter UI dengan Direktur RSUD NTB, Diajak Aneh-aneh di Mobil, Dipecat
Senin, 24 Juli 2023 – 13:01 WIB

Fhirzhal Arzhi Jiwantara, kuasa hukum Direktur RSUD NTB dr. Lalu Herman Mahaputra. Foto: ANTARA/Nur Imansyah
Menurut dia, kliennya sudah menyampaikan somasi kepada pimpinan rumah sakit terkait pemberhentiannya.
"Namun dua kali somasi yang dilayangkan tidak pernah ditanggapi. Karena tidak ditanggapi maka kami akan melakukan upaya hukum dengan menggugat SK Pemberhentian tersebut ke PTUN," katanya.
Selain menyampaikan gugatan ke PTUN, kata Sapto, kliennya akan melaporkan pemimpin rumah sakit tersebut ke Kepolisian Daerah NTB. (antara/jpnn)
Dokter UI dipecat diduga berkaitan dengan hubungan asmara dengan Direktur RSUD NTB. Kuasa hukum dr. Lalu Herman Mahaputra menyampaikan bantahan.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Pelaku Pembakaran Balita di Tangerang Punya Hubungan Asmara dengan Ibu Korban
- Soal Hubungan Verrell Bramasta dan Fuji, Venna Melinda: Aku Belum Mau Mendahului
- Polres Pacitan Didemo Gegara Kasus Polisi Perkosa Tahanan
- Oknum Polisi Aipda AD Dipecat Gegara Berbuat Asusila pada Ibu Mertua
- Detik-detik MA Menyabetkan Celurit ke Arah Mantan Pacar, Mengerikan
- Deretan Fakta Sidang Etik Brigadir Ade, Ada soal Hubungan Gelap