Hutan Gilimanuk Terbakar
Jumat, 23 Oktober 2009 – 13:28 WIB
Hutan Gilimanuk Terbakar
Lanjut Catur, jika memang dugaan ada orang iseng dengan sengaja membakar atau membuang puntung rokok yang masih menyala, pihaknya sangat menyesalkan perilaku orang tersebut. Sebab di sepanjang jalur tersebut sudah dipasangai papan kalau kawasan itu rawan terbakar. Dan imbuan agar tidak melakukan perbuatan yang bisa menimbulkan kebakaran.
"Atas kejadian ini, kita kembali tegaskan kepada masyarakat agar tidak melakukan perbuatan yang membahayakan hutan. Langkah lainnya kita juga sudah mervisi regu pemadam kita termasuk peralatanya," ungkapnnya.
Dengan terbakarnya hektaran hutan tersebut, maka habitat hidup berbagai jenis burung, ayam hutan, binatang kecil bahkan sering menjadi tempat mencari makan menjangan itu, sementara ini hilang. "Sementara ini binatang peenghuni kawasan itu kehilangan tempat tinggal. Tapi nanti setelah musim hujan kawsasan itu akan hijau kembali," pungkasnya. (nom/aj/jpnn)
GILIMANUK - Setelah hutan Taman Nasional Bali Barat (TNBB) di wilayah Perapat Agung, Jumat (23/10) sore giliran kawasan Cekik, Gilimanuk yang diamuk
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- Polres Tanjung Priok Raih Predikat Pengelolaan Anggaran Terbaik Kedua dari 139 Satker
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota
- Sempat Dikira Bangkai Hewan, Mayat Pria di Kampar Bikin Gempar
- Sachrudin Lantik 3.419 PPPK Kota Tangerang, Ini Pesannya
- Beraksi Belasan Kali, Pelaku Pemalakan di Minimarket Palembang Ditangkap