Implementasi MOU Helsinki Ditunggu
Sabtu, 04 Agustus 2012 – 14:20 WIB

Implementasi MOU Helsinki Ditunggu
Ketika ditanyai tentang tuntutan mantan kombatan GAM Pase yang mempertanyakan bantuan lahan pertanian dari pemerintah, Zaini mengatakan, ia akan membicarakan permasalah tersebut dengan pemerintah pusat. "Ini akan dibicarakan secara mendetail. Kami akan memberikan saran-saran yang baik kepada pemerintah pusat, yang paling penting harus dijaga kejujuran, keikhlasan, dan keterbukaan di kedua belah pihak yang menandatangani perjanjian damai,"demikian ujarnya.(Mag-42)
BANDA ACEH--Dari 71 butir kesepakatan damai MOU Helsinki terdapat sejumlah poin penting belum diimplementasikan. Padahal proses perdamaian antara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter
- Bea Cukai-Tim Gabungan Gagalkan Penyelundupan 127 Kg Sabu-Sabu di Aceh
- Perahu Terbalik Diterjang Ombak Besar, Satu Nelayan Pesisir Barat Hilang
- Bus ALS Kecelakaan, 12 Penumpang Meninggal Dunia
- Bawa Dokumen Penting, Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho Temui AHY
- Launching Penanaman Jagung Pipil, AKBP Fahrian: Kami Ingin Berhasil Sampai Panen