Industri Otomotif Sumbang 60 Persen Penjualan Pelumas

Hingga akhir tahun ini, penjualan pelumas Pertamina Lubricant diharapkan meningkat tiga persen.
”Kalau industri, memang sedikit terkoreksi. Tapi, di otomotif, kami naik. Jadi, bisa saling menutupi. Kami optimistis bisa mencapai target,” ujar Eko.
Operational Head Production Unit Gresik Dody Arief Aditya menyatakan, kapasitas pabrik Pertamina Lubricant di Gresik mencapai 120 ribu kl.
”Tapi, saat ini sedang proses upgrading. Kira-kira Oktober nanti kapasitas kami naik menjadi 150 ribu KL untuk tahun ini,” jelasnya.
Komposisi pabrik Gresik adalah 55 persen industri dan 45 otomotif. Pabrik Gresik juga melayani curah.
Jangkauannya berada di kawasan Indonesia Timur yang meliputi Kalimantan, Sulawesi, Papua, dan Jawa Timur.
Ada tiga pabrik Pertamina Lubricants, yaitu di Jakarta, Cilacap, dan Gresik. (car/c24/sof)
Segmen otomotif berkontribusi sebesar 60 persen terhadap penjualan pelumas.
Redaktur & Reporter : Ragil
- Ini Cara Pertamina Mendorong Pekerja Menjadi Role Model Dekarbonisasi
- Pertamina Rayakan Puncak Hari Buruh Internasional 2025, Menaker Yassierli Beri Apresiasi
- Pertamina Patra Niaga Pastikan Stok Avtur Penerbangan Haji 2025 Aman
- Program DEB Pertamina Dorong Produksi Pangan Desa
- Ini Kontribusi Pertamina untuk Sektor Pendidikan Menuju Indonesia Emas 2045
- PHE Catatkan Kinerja Positif, Produksi Migas Capai 1,04 Juta Barel Setara Minyak per Hari