Ingin Buka Usaha Martabak? Catat Lima Hal Penting Ini

Ingin Buka Usaha Martabak? Catat Lima Hal Penting Ini
Martabak Mozarella di Kumkum. Foto: Natalia Fatimah Laurens/JPNN

Loyang martabak: Rp 150.000

Saringan minyak: Rp 50.000

Pisau: Rp 30.000

Wadah/pot plastik: Rp 135.000

Parutan keju: Rp 20.000

Lainnya: Rp 100.000

Total anggaran aset jangka panjang = Rp 3.494.000

Estimasi biaya operasional bulanan

Martabak atau kadang disebut terang bulan merupakan salah satu makanan paling terkenal dan populer di Indonesia.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News