Ini 4 Manfaat Ajaib Bengkuang untuk Kecantikan Kulit

Ini 4 Manfaat Ajaib Bengkuang untuk Kecantikan Kulit
Merawat kulit. Foto: Ilustrasi

jpnn.com, JAKARTA - BENGKUANG adalah sayuran umbi berbentuk bola dunia dengan kulit tipis berwarna coklat keemasan dan bagian dalam berwarna putih bertepung.

Berikut ini beberapa manfaat bengkuang untuk kecantikan kulit, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Mencerahkan Kulit

Buah bengkuang memiliki kandungan vitamin C yang diyakini bisa menghilangkan noda-noda gelap atau kusam di wajah.

Karena itu, bengkuang mampu membuat kulit tampak lebih cerah.

2. Cegah Penuaan Dini

Vitamin C pada bengkuang juga bisa bermanfaat untuk mencegah penuaan dini.

Ini bisa diperoleh dengan menggunakan masker bengkuang setiap malam.

Ada beberapa manfaat bengkuang untuk kecantikan kulit wajah seperti misalnya cegah penuaan dini.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News