Ini Penjelasan Alfamart Alfamidi soal Donasi Uang Recehan

Nur mengungkapkan, penerimaan donasi pelanggan dari seluruh toko akan terinput pada database perusahaan. Sehingga, akan tercatat secara akurat. Selanjutnya, perusahaan akan menyalurkan seluruhnya kepada yayasan yang ditunjuk menjadi mitra perusahaan untuk menjalankan berbagai kegiatan sosial.
Pihaknya, sambung Nur, mempertimbangkan beberapa hal dalam memilih lembaga untuk diajak bekerja sama. Di antaranya, berbadan hukum, berskala nasional bahkan internasional, tidak punya kepentingan berbau SARA, memiliki track record yang baik, dan dapat diakses oleh publik.
Penyebaran informasi penyaluran donasi, kata Nur, dilakukan melalui media cetak, elektronik, sosial media dan website www.alfamartku.com. "Ini merupakan bentuk pertanggungjawaban kami dengan menyebarkan informasi kepada masyarakat luas, untuk mengakses," tandasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (SAT), pengelola ritel Alfamart Alfamidi, merupakan salah satu perusahaan ritel yang menjalankan program
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Property Expo 2025 Resmi Digelar, Hadirkan Hunian Sesuai Kebutuhan Masyarakat
- Perkenalkan IT Leaders Indonesia ke Tingkat Dunia, GCF Gelar CIO 200 Summit 2025
- Stok Bulog Selama 4 Bulan Capai 3,5 Juta Ton, Terbesar Sejak Indonesia Merdeka
- Ribuan Peserta CFD Meriahkan Acara Rejeki wondr BNI
- Bank Raya Dukung Skolari Tumbuh dan Mengelola Keuangan Komunitas Lebih Baik
- SP JICT: May Day 2025 Momentum Reformasi Tata Kelola Pelabuhan Nasional