Ini Tim Terbaik Dunia Versi Fabregas, Banyak Kejutan

jpnn.com - LONDON – Cecs Fabregas membuat tim terbaik dunia versinya. Banyak kejutan dari tim yang disusun gelandang Chelsea tersebut. Salah satunya ialah tidak ada Cristiano Ronaldo.
BACA: Ini Saran Mantan Pelatih Muenchen untuk Guardiola
Padahal, Ronaldo selama ini sudah dikenal sebagai salah satu pemain terbaik di dunia dalam delapan tahun terakhir. Sebagai gantinya, Fabregas memasukkan Eden Hazard di lini depan.
Fabregas juga memasukkan namanya dalam susunan tim terbaik dunia itu. padahal, Fabregas sebenarnya saat ini tengah mengalami momen kelam bersama Chelsea. Selain absennya Ronaldo, ada beberapa kejutan besar lain.
BACA: Gelandang Arsenal: Ozil Hebat, Tapi Belum Selevel Fabregas
Fabregas ternyata tak memasukkan beberapa bek beken seperti Thiago Silva dan John Terry. Fabregas malah memasukkan Marquinhos dan Cesar Azpilicueta di lini belakang. (jos/jpnn)
Susunan tim terbaik dunia versi Fabregas:
Courtois, Alaba, Pique, Marquinhos, Azpilicueta, Fabregas, Verratti, Pogba, Hazard, Suarez, Messi
LONDON – Cecs Fabregas membuat tim terbaik dunia versinya. Banyak kejutan dari tim yang disusun gelandang Chelsea tersebut. Salah satunya ialah
- PSSI Akan Ikut Bidding Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Piala Dunia 2026
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi