Inilah Para Pemain Bisnis Wisata Antariksa
Jumat, 07 November 2014 – 08:31 WIB

Inilah Para Pemain Bisnis Wisata Antariksa
Setelah NASA memutuskan untuk menggunakan Boeing dan Space-X, perusahaan Sierra Nevada mulai menjajaki layanan komersial dengan menggunakan Dream Chaser.
Excalibur Almaz Ltd

Menggunakan wahana Refitted, pesawat yang dikemabngkan perusahaan Rusia Almaz. Biayanya berkisar 155 juta dollar.
Mereka merencanakan layanan pertama tahun 2015 ke stasiun milik mereka yang mengorbit bulan.
Bigelow Aerospace
Space Station Alpha adalah wahana yang bisa disewa oleh perusahaan atau negara dengan biaya antara 26 juta dollar hingga 36 juta dollar.
Bigelow Aerospace menawarkan jasa penerbangan astronot dengan menggunakan Boeing CST-100 atau Space-X Dragon.
Perusahaan ini juga menjanjikan mulai menawarkan jasa penyewaan tahun 2015.
Jika Anda bosan berwisata di bumi, inilah perusahaan travel antariksa yang mungkin bisa menjadi pilihan. Sejauh ini, baru tujuh orang yang telah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Partai Buruh Menang Pemilu Australia, Anthony Albanese Tetap Jadi PM
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Dunia Hari Ini: Pakistan Tuding India Rencanakan Serangan Militer ke Negaranya
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas