Istri David NOAH Bicara Tentang Kisruh Rumah Tangganya

jpnn.com - JAKARTA - Artis Gracia Indri mengatakan, orang tuanya tidak ikut campur mengenai persoalan rumah tangganya dengan David NOAH. Sebab, persoalan itu harus diselesaikan oleh Gracia bersama David
“Intinya ibu aku tidak pernah ikut campur sama sekali. Semua keputusan itu ada di tangan saya sebagai istri dan juga David,” kata Gracia di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta, Senin (23/5).
Menurut Gracia, kisruh rumah tangganya dengan David pasti menjadi beban pikiran untuknya. Kendati demikian, ia tetap semangat untuk bekerja. “Masih sehat juga, biar gimanapun harus bisa profesional kerja juga,” ucap perempuan 26 tahun itu.
Gracia berharap, ada keputusan terbaik terkait dengan persoalan rumah tangga yang ia hadapi. “Sebenarnya apa pun keputusannya, doain aja semoga itu memang yang terbaik,” ungkapnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Artis Gracia Indri mengatakan, orang tuanya tidak ikut campur mengenai persoalan rumah tangganya dengan David NOAH. Sebab, persoalan itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- All-4-One, Brian McKnight, dan Raisa Segera Tampil Sepanggung
- Jonathan Frizzy Tersangka, Benny Simanjuntak Tidak Mau Memperkeruh Suasana
- Jalani Prosesi Siraman, Luna Maya Gunakan Tujuh Sumber Mata Air
- Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Disiarkan Langsung dari Bali
- Diduga Mengemis di Kota Tua, Pak Tarno Beri Penjelasan
- Alicia Menggugat, Ki Kusumo: Saya Mengikuti Aturan PB PARFI