Isu Kendeng dan Wadas Tak Berpengaruh Signifikan terhadap Elektabiltas Ganjar

Isu Kendeng dan Wadas Tak Berpengaruh Signifikan terhadap Elektabiltas Ganjar
Ganjar Pranowo berdialog dengan warga Desa Wadas. Foto: Dok Tim Media Ganjar

Dua bulan berselang, Ganjar menerbitkan izin baru dengan dalih kajian lingkungan sudah sesuai.

Keputusan itu memicu protes warga setempat hingga pemerintah memutuskan moratorium.

Meski begitu, penambangan semen hingga kini masih berlangsung di Kendeng.

Warga terdampak mengeluhkan kerap gagal panen lantaran kerap kebanjiran akibat tambang.

Konflik lainnya ialah terkait penolakan warga terhadap penambangan batu andesit dan pembangangunan Bendungan Bener di Wadas, Purworejo.

Konflik itu mengemuka pada awal 2022 setelah tindakan represif aparat terhadap warga di Wadas terekam dalam sebuah video yang beredar luas.

Ganjar sempat turun tangan langsung meredakan konflik tersebut.

Di depan publik ia meminta maaf kepada warga Wadas dan sempat menginap di Wadas tanpa pengawalan untuk berdialog dengan warga. Upaya itu cukup membuahkan hasil.

Setidaknya ada dua konflik agraria yang mengemuka pada era kepemimpinan Ganjar. di Jawa Tengah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News