Jadwal MotoGP Qatar 2023: Balapan Malam, Pecco Bisa Juara Dunia di Sini

Jadwal MotoGP Qatar 2023: Balapan Malam, Pecco Bisa Juara Dunia di Sini
Pecco Bagnaia. Foto: diambil dari motogp

Pecco telah memenangi enam race. Martin empat. Itu penting, lantaran jika poin di klasemen akhir sama, maka jumlah kemenangan race menjadi pembeda. (crash/jpnn)

Jadwal MotoGP Qatar 2023

Jumat (17/11)
19.45-20.30 WIB: Free Practice 1
Sabtu (18/11)
00.00-01.00 WIB: Practice
19.00-19.30 WIB: Free Practice 2
19.40-19.55 WIB: Qualifying 1
20.05-20.20 WIB: Qualifying 2
Minggu (19/11)
00.00-00.45 WIB atau sekitar Sabtu, 20.00 waktu setempat: Sprint
19.40-19.50: Warm Up
Senin (20/11)
00.00-00.50 WIB atau sekitar Minggu, 20.00 waktu setempat: Race

Jadwal MotoGP Qatar 2023: Balapan Malam, Pecco Bisa Juara Dunia di SiniJadwal MotoGP Qatar 2023: Balapan Malam, Pecco Bisa Juara Dunia di Sinicrash
Poin Sprint: 12 (untuk peraih emas), 9 (perak), 7 (perunggu), lalu 6, 5, 4, 3, 2, sampai 1 poin untuk peringkat ke-9 sprint. Jumlah lap sprint, setengah dari putaran race. Poin Race: 25 (untuk sang juara), 20 (podium kedua), 16 (podium ketiga), lalu 13, 11, 10, 9, 8, 7, 6, 5, 4, 3, 2, sampai 1 poin untuk peringkat ke-15 race.

Medali, Podium, dan Jadwal MotoGP 2023

1. MotoGP Portugal
Sprint: 1. Francesco Bagnaia | 2. Jorge Martin | 3. Marc Marquez
Race: 1. Francesco Bagnaia | 2. Maverick Vinales | 3. Marco Bezzecchi

2. MotoGP Argentina
Sprint: 1. Brad Binder | 2. Marco Bezzecchi | 3. Luca Marini
Race: 1. Marco Bezzecchi | 2. Johann Zarco | 3. Alex Marquez

3. MotoGP Amerika Serikat
Sprint: 1. Francesco Bagnaia | 2. Alex Rins | 3. Jorge Martin
Race: 1. Alex Rins | 2. Luca Marini | 3. Fabio Quartararo

Cek di sini jadwal MotoGP Qatar 2023. Balapan malam, siap-siap bergadang. Bakal seru Pecco vs Martin.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News