Jelang Angkutan Lebaran 2024, Bandara SMB II Palembang Siapkan Hal ini
Kamis, 28 Maret 2024 – 12:20 WIB

Para penumpang Bandara SMB II Palembang. Foto: Humas Bandara SMB II Palembang for JPNN.com
Dijelaskan Iwan Posko angkutan lebaran adalah posko terpadu yang di-support dan digunakan oleh seluruh stakeholder bandara, seperti TNI, Polri, Maskapai, Ground handling, CIQ, Airnav yang semuanya memastikan perjalanan angkutan lebaran tahun 2024 dapat berjalan dengan baik, lancar, dan nyaman.
"Maskapai juga telah mengajukan extra flight untuk penerbangan Palembang – Batam dan Palembang – Soekarno Hatta. Hal ini menunjukkan bahwa maskapai telah menyiapkan armada sedemikian rupa untuk memudahkan para pengguna jasa bandara yang datang dan berangkat dari Bandara SMB II Palembang," papar Iwan. (mcr35/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Bandara Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Palembang siap memberikan layanan terbaik bagi seluruh pengguna jasa yang ada untuk angkutan lebaran 2024.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- InJourney Airports Persiapkan Reaktivasi Rute Internasional di 3 Bandara Ini
- 2 Tahun Tak Ada Penerbangan Internasional, Status Bandara SMB II Palembang Bakal Dicabut
- 5 Tips Beli Tiket Pesawat, Liburan Jadi Nyaman dan Hemat
- 5 Tip untuk Memastikan Ban Kendaraan Aman untuk Aktivitas Harian Usai Perjalanan Mudik
- Layanan inDrive Intercity Catat Lonjakan Pengguna Selama Mudik Lebaran 2025
- Pertamina Bangun Posko Mudik Sambut Arus Balik, Salah Satunya di Pelabuhan Semayang