Jorge Martin Ungkap 2 Cara Menjadi Juara MotoGP 2024
Senin, 04 Maret 2024 – 06:00 WIB

Pembalap Pramac Ducati, Jorge Martin. Foto: REUTERS/Pablo Morano
"Musim lalu saya banyak mengalami masalah. Namun, saya tampil cepat di setiap akhir pekan. Itu bagus untuk meningkatkan kepercayaan diri."
"Tujuan saya ialah mengurangi kesalahan. Jika saya ragu, saya akan berada di posisi kedua, ketiga, bahkan kelima," tutup pembalap berusia 26 tahun itu.(mcr15/jpnn)
Jorge Martin menargetkan juara MotoGP 2024. Ada beberapa cara yang bisa membawa rider asal Spanyol naik podium pertama.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Tes MotoGP Spanyol: Marquez Pertama, tetapi Yamaha Jadi Perhatian Utama
- Klasemen MotoGP 2025 dan Jadwal Balapan di Prancis
- MotoGP 2025: Perasaan Marc Marquez Melihat Posisinya Direbut Alex Marquez
- MotoGP Spanyol 2025: Hari Bersejarah Bagi 2 Pembalap
- Klasemen MotoGP 2025 & Komentar Marc Marquez soal Quartararo
- 2 Menit di Depan Marc Marquez Serasa 2 Tahun Buat Quartararo